Link Url Website Pengumuman CPNS Tahun 2013 - Saat yang dinanti-nanti para pendaftar CPNS tahun 2013 yang diadakan beberapa waktu yang lalu sudah tiba, yaitu dengan dirilisnya data lolos tidaknya pelamar masuk dan terpilih sebagai abdi negara.
Badan Kepegawaian Nasional (BKN) telah merilis hasil atau pengumuman yang dimaksud melalui website. Selain melalui website BKN, Anda juga dapat melihat pengumuman melalui media partner resmi yang ditunjuk oleh BKN.
Berikut ini link url atau website yang bisa Anda akses untuk melihat
pengumuman CPNS tahun 2013. Mudah-mudahan Anda termasuk yang beruntung.
Silakan akses pengumuman CPNS tahun 2013 melalui link berikut ini:
Cara mengakses Website Pengumuman CPNS Tahun 2013:
- Pengumuan ini untuk CPNS pelamar umum yang menggunakan LJK (Lembar Jawaban Komputer).
- No.Peserta terdiri dari 11 angka.
- No.Peserta hanya dapat diisi angka tanpa spasi
- No.Peserta tidak boleh menggunakan symbol dan meta-karakter, seperti : titik(.); koma(,); garis miring(/); minus(-), dsb.
Contoh:
No.Peserta yang tertulis di kartu Ujian : 5909-2-00002-7
No.Peserta yang harus di input : 59092000027
Catatan: Pengumuan ini untuk CPNS pelamar umum yang menggunakan LJK (Lembar Jawaban Komputer) saja.
Jangan lupa, follow kami di Twitter
@KarirLampung dan Facebook
KarirLampungDotCom.
Semoga informasi
Lowongan Kerja Lampung Terbaru di
KarirLampung.com yang kami sajikan ini bermanfaat dan bisa membantu mengurangi jumlah pengangguran di Lampung.
Advertisement